Giat Malam di Pos Natal dan Tahun Baru
admin-palaran
December 27, 2021
SAMARINDA.PALARANNEWS Giat Malam di Pos Natal dan Tahun Baru
Bapak Jamal Yanto, S.Sos, M.Si selaku Plt Camat Palaran meninjau kegiatan di lokasi pos Natal dan Tahun Baru di jembatan Mahkota 2 Samarinda bersama dengan polsek Palaran, situasi aman dan kendaraan terpantau lancar Sabtu, (25/12/21)