admin-palaran
February 11, 2020
Selasa, 11 Februari 2020
Kegiatan Rutin PKK Kecamatan Palaran Tahun 2020 pada Hari Selasa, 11 Februari 2020 di Kantor Kecamatan Palaran yang dihadiri oleh Ketua PKK kecamatan dan Ketua Kelurahan Se-Kecamatan Palaran beserta seluruh anggota PKK. Dimana dalam rapat ini membahas mengenai lomba yang akan dilaksanakan pada tanggal 9-10 Maret 2020 sesuai dengan Pokja masing-masing.