Sosialisasi Perda IMTN dan Perwali Kota Samarinda
admin-palaran
February 24, 2020
Senin, 24 Februari 2020
Sosialisasi Perda IMTN dan Perwali Kota Samarinda pada Hari Senin, 24 Februari 2020 pukul 09.00 Wita di Kantor Kecamatan Palaran yang dihadiri oleh Camat Palaran, Lurah Se-Kecamatan Palaran, Kasi Pemerintahan Kecamatan dan Kelurahan Se-Kecamatan Palaran, Ketua RT Se-Kecamatan Palaran, Ketua LPM, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama dengan pemateri dari Dinas Pertanahan Kota Samarinda. Membahas mengenai terbitnya Peraturan Daerah Kota Samarinda Nomor 2 Tahun 2019 dan Peraturan Walikota Samarinda Nomor 61 Tahun 2019 Tentang Ijin Membuka Tanah Negara (IMTN).